Polres Bontang News
  • HOME
  • Pejabat Kapolres Bontang
    • KAPOLRES BONTANG DARI MASA KEMASA
    • PEJABAT UTAMA POLRES BONTANG
  • BERITA HARIAN
    • BERITA
    • OPENING
    • BINMAS
    • KRIMINAL
    • NARKOBA
    • SATLANTAS
  • Sejarah
  • DIPA ANGGARAN
  • Geografis
  • SOP
  • SIM
  • SKCK
  • PUSAT INFORMASI
    • NO.PENTING
    • PENGADUAN MASYARAKAT
No Result
View All Result
  • HOME
  • Pejabat Kapolres Bontang
    • KAPOLRES BONTANG DARI MASA KEMASA
    • PEJABAT UTAMA POLRES BONTANG
  • BERITA HARIAN
    • BERITA
    • OPENING
    • BINMAS
    • KRIMINAL
    • NARKOBA
    • SATLANTAS
  • Sejarah
  • DIPA ANGGARAN
  • Geografis
  • SOP
  • SIM
  • SKCK
  • PUSAT INFORMASI
    • NO.PENTING
    • PENGADUAN MASYARAKAT
No Result
View All Result
No Result
View All Result
Home Berita

4 Hari Sembunyi, Pelaku Penganiayaan Di Amankan Polisi

by Redaksi Polres Bontang News
February 22, 2019
in Berita
Reading Time: 2 mins read
0
0
SHARES
0
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Bontang, Kamis (21/2) Unit Reskrim Polsek Muara Badak Polres Bontang berhasil mengamankan pelaku Penganiayaan atas nama HR (33) warga Jl. Kapitan RT. 008 Desa Muara Badak Ilir Kec. Muara Badak, pelaku ditangkap setelah sembunyi sejak kejadian Minggu 17/2 silam.

Kapolres Bontang Akbp Siswanto Mukti melalui Kasubbag Humas Iptu Suyono menjelaskan bila Kejadian Penganiayaan dengan menggunakan sebilah parang tersebut terjadi Minggu 17/2 di Jl. Kapitan Toko Lima Gg. Kepiting RT. 008 Desa Muara Badak Ilir Kec. Muara Badak Wilayah Polres Bontang, terang Suyono..

BacaJuga

Pedagang Empek-Empek Ditemukan Meninggal Di Kamarnya, Diduga Meninggal Saat Tidur

Pedagang Empek-Empek Ditemukan Meninggal Di Kamarnya, Diduga Meninggal Saat Tidur

April 8, 2025
Upacara Sertijab Pejabat Utama dan Kapolsek Jajaran Polres Bontang Berlangsung Khidmat

Upacara Sertijab Pejabat Utama dan Kapolsek Jajaran Polres Bontang Berlangsung Khidmat

February 5, 2025

Akibat perbuatan pelaku, Korban bernama AR warga Jl. Kapitan Toko Lima Gg. Kepiting RT. 008 Desa Muara Badak Ilir Kec. Muara Badak Wilayah Polres Bontang tidak mengalami luka karena sempat menghindar dan melakukan perlawanan dengan menangkis sabetan parang pelaku, jelas Iptu Suyono.

Kasubbag Humas Iptu Suyono, juga menjelaskan bahwa awal mula kejadian saat korban sedang memperbaiki teras rumahnya, datang tersangka dan bertanya “siapa yang memindahkan kapal miliknya”, yang dijawab oleh korban “itu beritanya dia saja dia juga yang punya patok”, mendapat jawaban tersebut Tersangka marah dan mengambil parang yang ada di depan rumahnya kemudian menimpaskan parang kearah korban namun korban menghindar dan menangkis tebasan parang dengan menggunakan palu hingga parang yang digunakan pelaku terlepas, belum puas tersangka kembali memukul korban dan melarikan diri, terang Suyono..

Akhirnya Polisi berhasil mengendus keberadaan tersangka dan berhasil menangkap tanpa perlawanan dengan mengamankan barang bukti berupa 1 (satu) bilah senjata tajam jenis parang gagang terbuat dari kayu warna coklat, panjang 40 Cm dan 1 (satu) buah palu panjang 30 cm gagang terbuat dari kayu berwarna hitam.

Saat ini Tersangka berikut Barang Bukti diamankan di Polsek Muara Badak, dalam kasus ini Penyidik menjerat tersangka dengan Pasal 2 Ayat (1) UU Darurat RI No. 12 Tahun 1951 Jo Pasal 351 Ayat 1 KUH Pidana dengan ancaman hukuman 5 tahun penjara, pungkas Suyono

Previous Post

Wujudkan Polisi yang Humanis , Bhabinkamtibmas Polsek Bontang Selatan melaksanakan sambang Pelajar di Desa Binaan

Next Post

Kapolres Bontang Pimpin Upacara Bulanan di Mako Polres Bontang

Next Post

Kapolres Bontang Pimpin Upacara Bulanan di Mako Polres Bontang

  • HOME
  • Pejabat Kapolres Bontang
  • BERITA HARIAN
  • Sejarah
  • DIPA ANGGARAN
  • Geografis
  • SOP
  • SIM
  • SKCK
  • PUSAT INFORMASI
Layanan Darurat: 110

© Copyright 2022, All Rights Reserved  |  Developed by Visi Media Teknologi, Bontang-Kaltim

No Result
View All Result
  • HOME
  • Pejabat Kapolres Bontang
    • KAPOLRES BONTANG DARI MASA KEMASA
    • PEJABAT UTAMA POLRES BONTANG
  • BERITA HARIAN
    • BERITA
    • OPENING
    • BINMAS
    • KRIMINAL
    • NARKOBA
    • SATLANTAS
  • Sejarah
  • DIPA ANGGARAN
  • Geografis
  • SOP
  • SIM
  • SKCK
  • PUSAT INFORMASI
    • NO.PENTING
    • PENGADUAN MASYARAKAT

© Copyright 2022, All Rights Reserved  |  Developed by Visi Media Teknologi, Bontang-Kaltim